HeadlinesRadio

Belajar Filsafat ala Milenial

FOTO-FOTO GOOGLE

Banyak anak muda tertarik untuk belajar filsafat. Namun untuk masuk ke jurusan filsafat di perguruan tinggi mungkin tidak, akan tetapi, kini ilmu filsafat dianggap ringan dan sangat membantu.

Lewat Teras Filosofi Henry Manampiring menunjukan kesan bila filsafat bukan topik yang berat dan mengawang-awang. Justru relevan dengan kehidupan dan generasi milenial masa kini.

Filsafat Yunani-Romawi bisa membantu mengatasi emosi negatif dan menghasilkan mental yang tangguh dalam menghadapi naik-turunnya kehidupan.

Dalam mitologi Yunani, Dewa Hermes bertugas sebagai pembawa pesan dari para dewa di Olimpus kepada manusia. Layaknya Hermes, sejumlah anak muda berusaha menerjemahkan filsafat kepada masyarakat. Maklum, filsafat biasanya dianggap sebagai ilmu yang mengawang-awang.

Filosofi Teras justru bersifat praktis dan relevan dengan kehidupan Generasi Milenial dan Gen-Z masa kini.

HENRY MANAMPIRING menjadi penulis pilihan Sinfoni dalam Berbagi Melalui Buku. Buku penulis best-seller The Alpha Girl’s Guide ini akan diberikan kepada siswa di salah satu SMA Islam di Lingsar, Lombok Barat. Narahubung di nomor App Wa 081 803 713556.

Baca Juga :  Kemeriahan Festival Bau Nyale di Pantai Batudagong

Oleh: KONTRIBUTOR

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *